10 Lokasi Toko Bunga Kalimalang 24 Jam, Buket Murah 57K

10 Toko Bunga Kalimalang yang Menjual Aneka Buket Murah dengan Pengerjaan Cepat Oleh Tim Profesional 2024.

Cepat adalah kata-kata yang paling disukai pelanggan ketika memesan produk yang tidak ready alias pre-order. Karangan bunga, misalnya. Order Hari Senin, Hari Rabu sudah bisa diambil atau diantar ke lokasi. Bahkan, ada yang proses pembuatannya hanya dalam hitungan jam, loh!

Beberapa toko bunga Kalimalang ini sebagai buktinya. Hal itu dikarenakan produk-produknya dibuat langsung oleh tim yang berpengalaman dan profesional. Ibarat kata, ditinggal berkedip saja sudah jadi. Seperti magic.

1. Wulansari Florist

✅Alamat ⚡Jalan H. Naman No. 14, RT/RW 10/03, Kelurahan Pondok Kelapa, Kecamatan Duren Sawit, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13450
✅Buka ⚡08.00-22.00
✅Telp ⚡0812-8953-1633
✅WA ⚡0812-8953-1633
✅Web ⚡www.wulansari.com
✅IG ⚡@wulansari_florist
✅FB ⚡ fb.com/wulansariflorist/
✅Harga Mulai ⚡Rp57.000,-

Wulansari Florist siap membantu pelanggan dalam mengungkapkan perasaan lewat karangan bunga. Baik dalam bentuk steekwerk, handbouquet, flower box dan lain-lain. Dibuat oleh tim yang ahli serta memiliki keterampilan baik. Sehingga, hasilnya bakal memuaskan.

Pengerjaan pun dilakukan dengan cepat supaya pelanggan tidak menunggu lama. Harganya sendiri mulai dari 50 ribuan.

⭐Jenis Produk ❤️Daftar Harga
Rose Handbouquet Rp57.000-300.000,-
Standing Flowers Rp950.000,-
Papan Bunga Rp500.000-6.000.000,-

2. Alisa Florist

✅Alamat ⚡Jalan Raya Pondok Gede No. 60-61, Komplek Dirgantara I No. 01, RT. 09, Kelurahan Halim Perdana Kusumah, Kecamatan Makasar, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13610
✅Buka ⚡08.00-22.00
✅Telp ⚡0813-1786-6514
✅WA ⚡0813-1786-6514
✅Web ⚡www.tokobungaalisa.com
✅IG ⚡tokobungaalisa.id
✅FB ⚡ fb.com/Toko-Bunga-Alisa-186213874772909/

Florist yang didirikan oleh Finnie Andreany pada tanggal 11 Agustus 1999 ini mempunyai tagline Murah, berkualitas dan terpercaya. Produk-produknya dibuat oleh Bu Finnie selaku manager toko yang memiliki skill dan kreativitas tinggi dalam merangkai berbagai macam bunga.

Terdekat  10 Toko Bunga BSD Tangerang 24 Jam, Jual Murah 20 Ribu

Koleksi yang ditawarkan Alisa Florist, antara lain handbouquet, steekwerk ucapan dan aneka souvenir serta parcel. Mereka juga menerima dekorasi gedung dan taman.

3. Bos Kembang

✅Alamat ⚡Jalan Udayana No. 17, RT/RW 07/03, Kelurahan Kebon Pala, Kecamatan Makasar, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13650
✅Buka ⚡24 Jam
✅Telp ⚡0857-7600-0556
✅WA ⚡0857-7600-0556
✅Web ⚡www.boskembang.com
✅IG ⚡@boskembang
✅Harga Mulai ⚡Rp150.000,-

Bos Kembang adalah toko bunga Kalimalang yang menyediakan aneka flower arrangements dari bunga segar. Mereka menjamin kualitas produk, harga yang istimewa dan gratis ongkos kirim untuk wilayah tertentu.

Karena pelayanannya, Bos Kembang telah dipercaya oleh pelanggan dari berbagai kota di Indonesia, seperti Jakarta, Tangerang, Bandung, Surabaya, Malang, Jogja dan Semarang.

⭐Jenis Produk ❤️Daftar Harga
Artificial Flower Bouquet Rp150.000-350.000,-
Papan Bunga Printing Rp250.000-550.000,-
Papan Bunga Styrofoam Rp250.000-950.000,-
Standing Flower Rp450.000-800.000,-
Krans Duka Rp500.000,-

4. Irdina Florist

✅Alamat ⚡Jalan Cipinang Pulo Maja No. 26 B, RT/RW 08/11, Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13410
✅Buka ⚡08.00-17.00
✅Telp ⚡0823-2002-2985
✅WA ⚡0823-2002-2985
✅IG ⚡@irdinaflorist_
✅FB ⚡ fb.com/Buketbungatasikcantik/
✅Harga Mulai ⚡Rp6.000,-

Irdina Florist menerima orderan berbagai macam buket untuk segala keperluan. Ada buket bunga tangkai, makanan ringan, boneka karakter dan lain-lain. Mereka juga melayani pembuatan gift box serta selempang untuk aksesoris wisuda.

Bebas request desain dan warna sesuai selera. Pengerjaan minimal 1-2 hari. Pelanggan pun bisa memanfaatkan gratis ongkos kirim jika memesan melalui e-commerce kesayangan.

5. Faveur Florist

✅Alamat ⚡Perumahan Billy and Moon, Jalan Kelapa Sawit II No. 5, Kelurahan Pondok Kelapa, Kecamatan Duren Sawit, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13450
✅Buka ⚡08.00-20.00
✅Telp ⚡0818-0671-1075
✅WA ⚡0818-0671-1075
✅Web ⚡www.faveurflorist.com
✅IG ⚡@faveur.florist
✅FB ⚡ fb.com/Info.Faveurflorist/
✅Harga Mulai ⚡Rp75.000,-
Terdekat  10 Toko Bunga Kayoon Surabaya Murah, Buka Jam Berapa?

Unique flower with affordable price merupakan tagline Faveur Florist. Mereka menyediakan fresh flower khusus untuk pengiriman ke Jabodetabek dan Bandung. Sedangkan dried dan artificial flower bisa dikirim ke seluruh Indonesia.

Koleksinya sangat bagus dan beragam. Rugi kalau hanya memesan satu buket bunga. Apalagi, harganya terbilang bersahabat, sesuai tagline mereka.

⭐Jenis Produk ❤️Daftar Harga
Single Rose Bouquet Rp75.000-85.000,-
Lilac Dried Bouquet Rp350.000,-
Lavish Lily Medium Bouquet Rp200.000,-
Rose A-La Mode Petite Flowers Rp200.000,-
Rose Gold Bouquet Rp250.000,-
Calla Lily Bouquet Rp650.000,-
Eternal Sunflower with Pink Rose Rp350.000-650.000,-
Chalice Vase Rp750.000-900.000,-
Standing Flowers Rp1.000.000,-
Faveur Frame Rp125.000-150.000,-
Graduation Bag Rp150.000,-
Pressed Flower Frame Rp225.000,-
Money Bouquet Rp150.000-800.000,-

6. Kayyisa Florist

✅Alamat ⚡Jalan Inspeksi Kalimalang, RT/RW 04/05, Kelurahan Tambun, Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17510
✅Buka ⚡24 Jam
✅Telp ⚡0815-8537-8008
✅WA ⚡0815-8537-8008 / 0852-1633-4505
✅Web ⚡www.kayyisaflorist.com
✅FB ⚡ fb.com/Kayyisa-Florist-256857578033065/
✅Harga Mulai ⚡Rp300.000,-

Wujudkan perasaan Anda melalui rangkaian bunga dan serahkan kepada kami untuk pengerjaannya merupakan kalimat penawaran Kayyisa Florist. Toko Bunga Kalimalang Bekasi yang melayani pengiriman ke seluruh wilayah Jakarta, Cikarang dan Bekasi ini memang menerima pemesanan buket sesuai keinginan pelanggan.

Mulai dari handbouquet, standing flower, table flower, bunga hias hingga steekwerk atau flower board. Dijamin dengan adanya flower arrangements dari mereka, perasaanmu akan tersampaikan.

⭐Jenis Produk ❤️Daftar Harga
Handbouquet Rp300.000-750.000,-
Standing Flower Rp500.000-850.000,-
Bunga Papan Rp500.000-1.800.000,-
Rias Mobil Rp350.000-700.000,-

7. Nando Florist

✅Alamat ⚡Jalan Inspeksi Kalimalang, Kelurahan Jatimulya, Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi 17510
✅Buka ⚡24 Jam
✅Telp ⚡0813-9934-4510
✅WA ⚡0813-9934-4510
✅Web ⚡www.nandoflorist.com
✅IG ⚡@nandoflorist

Always fresh and the best adalah kalimat yang menggambarkan produk-produk karya Nando Florist. Toko bunga Kalimalang Bekasi ini memang sangat recommended. Pasalnya, dibuat langsung oleh tim yang profesional, bahkan dapat diandalkan untuk order dadakan.

Terdekat  10 Toko Bunga Banjarmasin, Karangan Buket Asli 60K

Hasilnya bagus, worth it dan layak dijadikan langganan. Yang tidak kalah penting, harganya amat bersahabat.

8. Sherly Florist

✅Alamat ⚡Jalan Inspeksi Kalimalang, Kelurahan Tambun, Kecamatan Bekasi Timur, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17510
✅Buka ⚡07.00-22.00
✅Telp ⚡0882-1364-1834
✅WA ⚡0882-1364-1834
✅Web ⚡sherly-florist.business.site
✅Harga Mulai ⚡Rp120.000,-

Jika ingin memesan steekwerk untuk ucapan selamat dan duka cita, silakan datang ke Sherly Florist. Dengan harga mulai dari 400 ribuan, kamu sudah bisa membawa pulang karangan bunga untuk momen istimewa.

Tidak perlu khawatir dengan hasilnya, meski pun harga yang ditawarkan agak miring. Sebab, pengerjaan Toko Bunga Kalimalang Bekasi rapi dan cepat.

⭐Jenis Produk ❤️Daftar Harga
Blue Rose Bouquet Rp120.000,-
Pink & White Rose Bouquet Rp150.000,-
Red Rose Handbouquet Rp400.000,-
Rose + Money Handbouquet Rp2.500.000,-
Table Flowers Rp350.000-700.000,-
Bunga Salib Rp450.000-700.000,-
Bunga Papan Rp450.000-800.000,-
Hias Mobil Rp450.000-600.000,-

9. Rafa Florist

✅Alamat ⚡Jalan Inspeksi Kalimalang, Kelurahan Jatimulya, Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17510
✅Buka ⚡24 Jam
✅Telp ⚡0812-1393-2773
✅WA ⚡0812-1393-2773
✅FB ⚡ fb.com/Rafa-Florist/100070259691491/
✅Harga Mulai ⚡Rp15.000,-

Mencari gerai bunga dengan koleksi terlengkap dan murah? Rafa Florist solusinya. Mereka menghadirkan berbagai flower arrangements, baik untuk momen-momen bahagia maupun duka cita.

Terdapat handbouquet, table flower, steekwerk, krans duka dan bunga salib. Toko Bunga Kalimalang Bekasi ini juga menerima rias mobil pengantin, mulai dari yang simple sampai mewah. Demi meningkatkan kepuasan pelanggan, mereka selalu mengutamakan kualitas bunga-bunga yang dijual.

10. Niduf Florist

✅Alamat ⚡Jalan Inspeksi Kalimalang Jembatan 3, Kelurahan Jatimulya, Kecamatan Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17510
✅Buka ⚡24 Jam
✅Telp ⚡0815-7815-6591
✅WA ⚡0815-7815-6591

Terakhir, yaitu Niduf Florist, Toko Bunga Kalimalang Bekasi yang dapat diandalkan untuk order di saat sedang kepepet. Pasalnya, tim mereka bekerja dengan sangat gesit. Pesanan pun bisa segera diterima tanpa harus menunggu lama.

Beragam jenis flower arrangements tersedia. Mulai dari steekwerk untuk keperluan wedding sampai bunga salib untuk upacara pemakaman.

Untuk kamu yang hobinya order mepet-mepet, bisa mengandalkan toko bunga Kalimalang. Mereka akan melayani dengan baik dan kamu pun tidak akan panik.

10 Toko Bunga Kalimalang yang Menjual Aneka Buket Murah dengan Pengerjaan Cepat Oleh Tim Profesional 2024
10 Toko Bunga Kalimalang yang Menjual Aneka Buket Murah dengan Pengerjaan Cepat Oleh Tim Profesional 2024

Memilih Toko Bunga

Tips Memilih Toko Bunga Papan Duka Cita dan Buket Bunga.

Cek Reputasi Toko: Pastikan untuk mengecek reputasi toko bunga papan yang akan Kamu pilih. Perhatikan ulasan dan review dari pelanggan sebelumnya untuk menilai kualitas produk dan layanan toko tersebut.

Cek Katalog Produk: Teliti katalog produk secara menyeluruh dan perhatikan variasi bunga yang tersedia. Pastikan ada pilihan yang sesuai dengan kebutuhan Kamu dan cocok untuk mengungkapkan rasa simpati kepada penerima.

Perhatikan Kecepatan Respon: Amati seberapa cepat respon dari pelayanan toko bunga ketika Kamu melakukan komunikasi. Tanggapnya pelayanan dapat menjadi indikator kualitas layanan yang akan Kamu terima.

Cek Perbandingan Harga: Bandingkan harga produk papan duka cita dengan toko bunga lain di sekitar daerah Kamu. Pastikan harga yang ditawarkan sepadan dengan kualitas produk yang Kamu terima dan perhatikan juga biaya pengiriman serta proses pengirimannya.

Dengan memperhatikan keempat tips di atas, Kamu dapat memilih toko bunga papan duka cita yang terbaik dan terpercaya untuk mengungkapkan rasa simpati dan dukacita kepada orang yang sedang berduka.

Bunga Untuk Valentine

Selanjutnya, kita bahas Bunga-bunga yang cocok untuk Hari Valentine.

Mawar Merah Muda: Mengungkapkan pesan yang lebih halus dan cocok untuk tahap awal hubungan.

Anggrek: Mewakili persatuan, keindahan, dan hasrat yang tak terkendali dalam hubungan.

Bunga Matahari: Melambangkan kehangatan, kebahagiaan, dan kesetiaan, cocok untuk mencerahkan hari orang tersayang.

Ranunculus: Melambangkan pesona dan daya tarik, cocok untuk menyatakan betapa Kamu terpesona oleh orang tersebut.

Anyelir: Selain mewakili cinta abadi seorang ibu, anyelir juga mewakili daya tarik dan cinta baru.

Tulip: Tulip merah muda menyampaikan kebahagiaan dan kasih sayang, sedangkan tulip ungu mencolok terkait dengan keanggunan.

Lili: Dikaitkan dengan cinta, pengabdian, dan kemurnian, cocok sebagai pengingat akan komitmen Kamu pada pasangan.

Memilih salah satu dari jenis bunga ini, Kamu dapat mengekspresikan perasaan cinta dan kasih sayang dengan cara yang berbeda namun tetap romantis.

Bunga Untuk Pernikahan

Daftar bunga yang sering dijadikan buket pernikahan, beberapa di antaranya adalah:

Stephanotis: Melambangkan kesederhanaan, kemurnian, dan kepolosan.

Gardenia: Dikenal karena warna putihnya yang seputih salju, daun hijaunya yang mengkilap, dan aroma memikatnya.

Sweet Pea: Melambangkan kesenangan, harapan baik, dan persahabatan.

Peony: Simbol cinta, romansa, keindahan, kebahagiaan, dan niat baik.

Calla Lily: Melambangkan kemurnian, kesetiaan, dan kekudusan.

Hydrangea: Mewakili berbagai makna tergantung pada warna bunganya, seperti romansa, perasaan yang sebenarnya, dan kemurnian.

Ranunculus: Melambangkan pesona, daya tarik, kesenangan, dan kebahagiaan.

Lily of the Valley: Melambangkan ketulusan, kemurnian, kesucian, kerendahan hati, dan kebijaksanaan.

Tulip: Dimaknai sebagai cinta yang sempurna, dengan variasi warna yang melambangkan berbagai makna seperti cinta sejati, kebahagiaan, dan pengampunan.

Baby’s Breath: Simbol cinta abadi, kepolosan, kasih sayang, ketulusan, dan kemurnian.

Teratai: Melambangkan kesucian, kekuatan, ketahanan, dan kelahiran kembali.

Mawar: Sangat populer dan memiliki berbagai makna berdasarkan warna, seperti kemurnian, kepolosan, keabadian, cinta, dan gairah.

Bunga mana yang paling cantik mungkin tergantung pada preferensi pribadi masing-masing. Setiap bunga memiliki keindahan dan makna yang unik, sehingga memilih buket pernikahan yang sesuai dengan selera dan tema pernikahan Kamu adalah hal yang penting.

Buket Adalah

Buket atau hand bouquet adalah rangkaian bunga yang dapat digenggam oleh seseorang. Tradisi menggunakan buket bunga ini berkaitan erat dengan berbagai acara, seperti pernikahan, pertunangan, dan acara lainnya.

Penggunaan buket bunga dalam pernikahan menjadi populer pada abad ke-19 ketika Ratu Victoria dari Britania Raya memegang segenggam kecil bunga pada pernikahannya dengan Pangeran Albert pada tahun 1840.

Sejak saat itu, simbolisme bunga dalam buket selalu menjadi bagian penting dari pernikahan dan sering disesuaikan dengan makna dari jenis bunga yang dipilih oleh pengantin. Harga buket bunga bervariasi tergantung pada jenis bunga yang digunakan dan ukuran serta kompleksitas rangkaian.

Harga buket bunga biasanya berkisar mulai dari Rp. 50.000 sampai Rp. 1.000.000, tergantung pada keinginan dan preferensi pengantin.

Bentuk Bunga Buket

Buket bunga memiliki berbagai jenis yang bisa disesuaikan dengan preferensi dan kebutuhan. Berikut adalah beberapa jenis bentuk buket bunga:

Biedermeier: Buket ini memiliki desain dengan lingkaran konsentris. Beberapa kelompok bunga disusun menyerupai lingkaran atau cincin dengan warna yang mencolok atau berbeda dengan bunga di tengahnya. Permainan warna dan tekstur dari jenis bunga yang berbeda akan terlihat menonjol pada buket ini. Buket biedermeier cocok dipadukan dengan warna-warna yang menghasilkan gradasi.

Cascading: Jenis buket ini memiliki efek mengalir ke bawah dari tangan, menyerupai tetesan air mata yang terbalik. Buket ini cantik dan elegan, cocok untuk pengantin dengan gaun yang sederhana dan minimalis.

Pomander: Bentuk buket ini menyerupai bola dan tergantung indah dengan pita besar di atasnya. Bunga pomander cocok untuk mereka yang menginginkan buket dengan bentuk yang tidak biasa. Biasanya terdiri dari satu jenis bunga dengan warna yang berbeda dan tambahan bunga kecil sebagai pendamping.

Round: Buket bundar biasa dengan tampilan elegan, menjadi pilihan utama dalam prosesi lamaran, pernikahan, dan lainnya. Bunga-bunga seperti mawar dan peony sering digunakan untuk jenis buket ini.

Hand Tied: Buket ini dibuat dengan teknik diikat dengan tangan. Isi bunga dalam buket ini bisa beragam dan disesuaikan dengan keinginan. Biasanya, buket ini diikatkan dengan potongan pita atau tali untuk mengamankan susunan bunga agar tidak berantakan.

error: Content is protected !!